Follow us on:

Pages

Konversi Bilangan Decimal to Hexadecimal dengan PHP

Post kali ini merupakan lanjutan dari post yang sebelumnya tetang konversi bilangna decimal to octal..
pada post kali ini saya akan membagikan konversi bilangan dari decimal ke hexa decimal..
semoga bermanfaat :D

 

Bilangan desimal adalah bilangan yang menggunakan 10 angka mulai 0 sampai 9 berturut2. Setelah angka 9, maka angka berikutnya adalah 10, 11, 12 dan seterusnya. Bilangan desimal disebut juga bilangan berbasis 10. Contoh penulisan bilangan desimal : 1710. Ingat, desimal berbasis 10, maka angka 10-lah yang menjadi subscript pada penulisan bilangan desimal.

Bilangan heksadesimal, atau bilangan heksa, atau bilangan basis 16, menggunakan 16  buah simbol, mulai dari 0 sampai 9, kemudian dilanjut dari A sampai F. Jadi, angka A sampai F merupakan simbol untuk 10 sampai 15. Contoh penulisan : C516.

berikut merupakan script dari program tersebut....








if (isset ($_POST['decimal'])) {
    $decimal = $_POST['decimal'];
    $des = $_POST['decimal'];
    if (preg_match('/[^0-9]/', $decimal)){
        die("Maaf, inputan yang anda masukkan salah :p");
    }
    else {
          $hexa = dechex($decimal);
        
  
      $hasil = strrev($hexa);
      echo "

Bilangan $des (desimal) dalam hexadesimal adalah : $hasil

     

Back to the script

";
        }
}
else {
?>
   
       
       
   
   
      
        echo $_SERVER ['PHP_SELF'];
                    ?>"
             method="post">
            

Masukkan Bilangan Desimal :

          
          
  
      
  
   
}
?>
 
selamat mencoba :D